Mengenal Kabel Charger Bagi Kehidupan Manusia Dan Jenisnya. Apakah kamu tahu? Charger ini menjadi bagian yang sangat penting bagi seorang pengguna smartphone setiap harinya. Tapi tidak hanya itu saja kegunaanya, karena kabel charger ini selain bisa digunakan untuk mengecas smartphone atau daya baterai juga bisa digunakan sebagai alat untuk menyalurkan data antara laptop dan smartphone, kegunaan dari kabel data dan charger yang hampir sama ini, dengan bentuk yang sama.
Karena bentuk dari kabel data atau charger ini mengikuti bentuk lubang yang asalnya langsung dari smratphone kalian. Maka pada kesempatan kali kita akan membahas tentang Jenisnya Kabel Dan Fungsinya Secara Terperinci. Berikut Ulasannya.
- USB Type A
Yang pertama kita bahas kali ini adalah Type A, tipe pada kabel ini merupakan salah satu yang banyak dijumpai dan digunakan dikalangan masyarakat dalam menggunakan semua perangkat yang ada seperti contoh: keyboard, mouse, dan masih banyak lagi. fungsi dari USB Type A adalah sebagai konektor atau penghubung peralatan elektronik yang ada.
- USB Type B
Fungsi dari USB Type B adalah sebagai menjadi penghubung antara komputer atau laptop dengan printer. Jenis USB ini akan sangat jarang ditemukan karena hanya digunakan untuk printer atau jenis scanner yang lainnya.
- USB Type C
Jenis kabel charger yang cukup familiar untuk digunakan pada saat ini, Ya dikarenakan fitur fast charging yang dimiliki oleh USB Type C ini. Yang mampu memungkinkan untuk melakukan pengisian pada daya baterai dengan cepat.
- Lightning KL201
Kabel yang kita bahas kali ini sedikit berbeda, karena untuk jenis mobile yang didukung adalah tipe micro, yang hanya pada type C dan iphone lightning saja. Memiliki fungsi yang sama dengan USB Type C yaitu untuk mengisi daya batera yang sangat cepat dengan adanya sistem fast charging serta bisa digunakan transfer data.
- Mini USB
Ya dari namanya saja kita sudah bisa menebak kan. Mini USB ini lebih kecil USB-USB yang kita bahas sebelumnya, kabel jenis yang pada umumnya fungsinya masih sama dengan kabel USB yang lainnya, yaitu berfungsi sebagai pengisian data serta transfer data. Dan ada 2 type dari jenis Mini USB ini yaitu: type dengan 5 pin dan 4 pin. Namun kecepatan trasfer yang dimilikinya lebih lambat dari produk USB yang lainnya.
- Micro USB
Micro USB ini adalah versi sempurna yang dimiliki oleh mini USB. Dan pastinya jenis kabel Micro USB ini akan bersaing dengan jenis kabel USB yang lainnya apalagi dengan jenis kabel type C yang sudah banyak digunakan dikalangan masyarakat umum. Salah satu jenis dari kabel ini adalah Mikcr USB KM201.
Jadi itulah pembahasan kali ini untuk Mengenal Kabel Charger Bagi Kehidupan Manusia Dan Jenisnya. BACA artikel yang lainnya contoh artikel yang ada dibawah sini.
Baca Juga: Mengenal Hari Televisi Sedunia 21 November Dan Sejarahnya